Home > Industri/Domain: > Business administration
Business administration
Business management best practices including corporate strategy development, financial management, human resource management, information management, resource planning, marketing and sales.
5Kategori 6291istilah-istilah
Tambahkan istilah baruContributors in Business administration
Business administration > Business management
karisma
Business administration; Business management
Kualitas kepribadian yang sulit dipahami, sering digambarkan sebagai 'daya tarik pribadi' (apa pun mungkin artinya), yang secara luas dianggap sebagai elemen penting dalam ...
bug
Business administration; Business management
Kesalahan dalam perangkat lunak yang menyebabkan program komputer tidak dapat berfungsi.
pusat penilaian
Business administration; Business management
Sebuah unit, sering dibentuk dalam organisasi besar, yang mengkhususkan diri dalam kemampuan mengidentifikasi sebagai bagian dari proses rekrutmen dan seleksi dan dalam ...
mental set
Business administration; Business management
Sebuah ekspektasi, atau kesiapan untuk, pengalaman tertentu.
diskriminasi tidak langsung
Business administration; Business management
Sebuah bentuk diskriminasi yang tidak secara khusus menyasar target tertentu tetapi beroperasi sebagai produk sampingan dari beberapa ukuran lainnya; misalnya, persyaratan ...
e-learning
Business administration; Business management
Suatu bentuk E-bisnis dimana pemasoknya adalah lembaga pendidikan dan konsumennya adalah mahasiswa. Telah meningkat pesat dalam popularitas, sejak 1990-an, di antara kalangan ...
ergonomis kognitif
Business administration; Business management
Sebuah bentuk ergonomis dimana faktor kognisi lebih penting daripada faktor fisik.
Sub-categories
- Business management (5706)
- Entrepreneurship (126)
- Financial management (147)
- Inventory management (48)
- Sumber daya manusia (6265)