Home > Industri/Domain: > Zoologi
Zoologi
The scientific study of the animal kingdom, including extinct and possibly mythical beings.
2Kategori 3598istilah-istilah
Tambahkan istilah baruContributors in Zoologi
Zoologi > Istilah zoologi
kitin
Zoologi; Istilah zoologi
Sebuah polimer polisakarida yang ditemukan di eksoskeleton invertebrata, cangkang beberapa moluska, dan dinding sel jamur.
Tollers
Zoologi; Istilah zoologi
Umpan yang sangat besar untuk menarik perhatian bebek dari jarak jauh. Banyak pemburu menggunakan angsa sebagai toller.
tularemia
Zoologi; Istilah zoologi
Penyakit menular dari kelinci liar yang disebabkan oleh bakteri yang dapat dibawa oleh kutu dan menular kepada manusia; juga disebut demam kelinci. Pemburu yang tidak memakai ...
warbles
Zoologi; Istilah zoologi
Parasit seperti cacing yang kecil dan tidak berbahaya, (larva lalat warble) sering ditemukan di bawah kulit kelinci.
cephalization
Zoologi; Istilah zoologi
Perkembangan kepala, dengan alat sensorik pusat dan otaknya. Invertebrata berevolusi dari yang sederhana, tubuh seperti kantung dengan bukaan tunggal di salah satu ujung menjadi, ...
kompas internal
Zoologi; Istilah zoologi
Mekanisme hipotesis yang memungkinkan organisme untuk menyesuaikan diri sehingga dapat terus melanjutkan ke arah yang benar selama pergerakan jarak jauh seperti migrasi.
Sub-categories
- Istilah zoologi (3336)
- Kata kerja binatang (260)