
Home > Industri/Domain: > Medis > Gastroenterology
Gastroenterology
Gastroenterology is the branch of medicine that studies the digestive system and its disorders.
Industry: Medis
Tambah istilah baruContributors in Gastroenterologi
Gastroenterology
kontinensia
Medis; Gastroenterologi
Kemampuan untuk mengontrol waktu buang air kecil atau buang air besar.
perforasi ulkus
Medis; Gastroenterologi
Suatu ulkus yang pecah menembus dinding lambung atau duodenum, menyebabkan isi perut bocor ke rongga perut.
steatosis
Medis; Gastroenterologi
Penumpukan lemak dalam sel hati, sering disebabkan oleh alkoholisme. Penyebab lainnya termasuk obesitas, diabetes dan kehamilan.
katup ileocecal
Medis; Gastroenterologi
Satu atau lebih lipatan jaringan antara bagian bawah usus kecil (ileum) dan bagian atas usus besar (cecum).
colon malas
Medis; Gastroenterologi
Kurangnya tonus atau kekuatan otot yang normal dalam usus besar. Hal ini dapat menyebabkan sembelit kronis.
regurgitasi
Medis; Gastroenterologi
Suatu kondisi yang terjadi ketika cairan lambung atau sejumlah kecil makanan dari lambung mengalir balik kedalam kerongkongan dan mulut.
Daftar istilah utama
Zhangjie
0
istilah-istilah
7
Daftar Istilah
5
pengikut
Shanghai Free Trade Zone


KSGRAM
0
istilah-istilah
9
Daftar Istilah
1
pengikut
The Greeks

