Home > Industri/Domain: > Anatomi > Human body

Human body

Contributors in Tubuh manusia

Human body

otot(muskulus) milohioid

Anatomi; Tubuh manusia

Otot yang berasal dari garis(linea) milohioid mandibula, dengan penyisipan(insersio) ke batas atas tulang hioid dan rafe yang memisahkan otot dari sesamanya, dengan pasokan saraf dari saraf ...

otot(muskulus) digastrik

Anatomi; Tubuh manusia

Suatu otot dengan dua perut otot dipisahkan oleh suatu insersi fibrosa Suatu otot terdiri dari dua perut disatukan oleh suatu tendon sentral dihubungkan dengan korpus os hioid, dengan origo dari ...

otot(muskulus) stilohyoid

Anatomi; Tubuh manusia

Otot dengan asal dari prosesus stiloideus tulang temporal, dengan insersi ke tulang hioid melalui dua cabang di kedua sisi dari tendon menengah otot digastrikus, dengan pasokan persarafan dari saraf ...

oto(muskulus)t platisma

Anatomi; Tubuh manusia

Otot platisma adalah selembar otot lebar yang berorigo dari otot-otot pektoralis (dada) dan deltoid (bahu) dan naik atas tulang selangka (tulang selangka), melanjutkan keatas secara miring sepanjang ...

Otot(muskulus) Sternokleidomastoid

Anatomi; Tubuh manusia

Kaput sternal otot Sternokleidomastoideus (juga dikenal sebagai sternokleidomastoideus), bersama dengan kepala(kaput) klavikular, membantu satu sama lain untuk meregangkan bagian leher dari tulang ...

otot(muskulus) omohioid

Anatomi; Tubuh manusia

Otot yang memiliki dua perut yang melekat pada tendon menengah, dengan asal(origo) perut inferior dari batas atas skapula, dengan penyisipan/insersio oleh perut superior ke tulang hioid, dengan ...

tulang(os) sfenoid

Anatomi; Tubuh manusia

Tulang sfenoid (dari Yunani sphenoeides, "wedgelike/bentuk baji") adalah tulang tak berpasangan yang terletak didasar tengkorak di depan tulang(os) temporal dan basilar bagian tulang(os) oksipital. ...

Daftar istilah utama

Spooky Spooks

Kategori: Kebudayaan   5 3 istilah-istilah

The Greeks

Kategori: Sejarah   1 20 istilah-istilah