Home > Industri/Domain: > Bahan-bahan kimia > Organic chemistry

Organic chemistry

Contributors in Kimia organik

Organic chemistry

etilen oksida

Bahan-bahan kimia; Kimia organik

1. (CH2)2O merupakan gas yang tidak berwarna, larut dalam pelarut organik dan larut dalam air, mendidih pada suhu 11 derajat Celcius; digunakan dalam sintesis organik, untuk pensterilan dan untuk ...

reaksi hidroksilasi

Bahan-bahan kimia; Kimia organik

Satu dari beberapa tipe reaksi yang digunakan untuk mengenalkan satu atau lebih grup hidroksil ke dalam senyawa organik; reaksi oksidasi sebagai kebalikan dari hidrolisis.

grup metin

Bahan-bahan kimia; Kimia organik

HC_ merupakan radikal yang terdiri dari karboon tunggal dan hidrogen tunggal. Juga dikenal sebagai metenil; metilidin

organoboran

Bahan-bahan kimia; Kimia organik

Merupakan turunan dari boran (boron hidrida) di mana satu atau lebih atom hidrogen telah diganti oleh grup fungsional.

propana

Bahan-bahan kimia; Kimia organik

CH3CH2CH3 merupakan gas hidrokarbon dari minyak bumi yang tidak berwarna dan berat; mendidih pada suhu 44,5 derajat Celcius; digunakan sebagai pelarut, bahan pendingin, dan perantara kimia.

suprafasial

Bahan-bahan kimia; Kimia organik

Merupakan stereokimia jika, secara terus menerus, dua ikatan sigma terbentuk atau putus pada permukaan yang sama dari sistem pi komponen, seperti dalam reaksi penambahan siklo.

Benzil eter

Bahan-bahan kimia; Kimia organik

(C6H5CH2)2O merupakan cairan yang tidak stabil pada suhu ruang; mendidih pada suhu 295-298 derajat Celcius; digunakan dalam pembuatan parfum dan sebagai pelunak untuk nitroselulosa. Juga dikenal ...

Daftar istilah utama

Astrill

Kategori: Teknologi   1 2 istilah-istilah

My Whiskies

Kategori: Food   1 3 istilah-istilah